Haloo sobat media2give,setelah pada postingan sebelumnya saya pernah membahas tentang payout pertama dari popads,nah kini giliran saya mau sharing Payout Kedua Dari PopAds.Udah pada tau belum apa itu PopAds? PopAds ini merupakan jaringan iklan yang berbasis CPM (Cost Per Million),yang akan memberikan kita dollar sesuai dengan impresi,yang artinya kita akan dibayar dengan mendatangkan pengunjung ke blog kita dan nggak perlu nungguin iklannya di klik dulu seperti PPC.Impressi akan di akumulasi sampai mencapai 1000 kali dan saldo di akun kita akan bertambah dengan sendirinya.
Untuk minimal pengambilan dananya sendiri cukup mudah,ketika dollar kita mencapai $5,kita sudah bisa untuk Payout.Proses transfernya menggunakan paypal,paxum dan payza.Perlu sekitar 4 jam untuk menyelesaikan proses pengambilan dana.Kalau saya memakai paypal saja karena lebih mudah menggunakannya di banding paxum ataupun payza.Jika kita ingin memindahan dollar dari paypal ke rekening bank,maka perlu waktu antara 3-5 hari sampai proses transaksinya selesai.
Nah selain PopAds,masih ada lagi CPM yang bagus digunakan untuk kalian yang juga menjadi blogger.Kenapa harus blogger? karena kita akan mendapatkan script setelah mendaftar dan script terebut akan dipasang pada blog agar bisa mendapatkan dollar dari trafik blog.CPM ini cocok dipakai untuk blog yang memiliki jumlah kunjungan yang besar per harinya.Semakin banyak visitor blog,penghasilan akan semakin tinggi pula.CPM sejenis PopAds tersebut adalah PopCash.
Dari namanya hanmpir mirip ya hehe.. Keduanya sama-sama menguntungkan,dan yang membedakannya adalah batas minimal untuk payoutnya.Jika PopAds hanya butuh $5 untuk diambil,PopCash punya batasan yang lebih tinggi sebesar $10.Namun jangan salah,meskipun lebih tinggi,tapi PopCash tidak kalah dengan PopAds.Saat payout dengan PopAds kita akan bebas dari biaya/tanpa potongan sehingga hasil yang di ambil sama seperti yang ada di saldo akun kita,sedangkan untuk payout PopCash,kita di kenakan potongan $0,74.
Bagi yang ingin mencoba PopAds bisa daftar Disini atau mau nyobain PopCash daftar aja Disini.Nggak perlu ragu lagi apakah PopAds dan PopCash ini scam,karena saya pastikan PopAds dan PopCash bukan scam.Dan inilah bukti transfer dari PopAds ke rekening paypal saya :
Leave a Reply